Semangati Para Pelajar SLB Untuk Meraih Sukses
12 April 2018 (12:23)
Nasional
Polresta Kediri – Bhabinkamtibmas Kelurahan Balowerti Kecamatan Kota Kediri melakukan giat sambang di SLB-B Putera Asih Jl. Medang Kamulan No. 1 Kel. Balowerti Kota Kediri, Kamis (12/4)
Kehadiran Aipda M. Chamson Syafii dalam rangka sambang sekaligus menjaga keamanan pada pelaksanaan Ujian Nasional SMA-LB Berbasis Kertas dan Pensil (UNBKP) hari ke-3.
“Aipda M Chamson melakukan Bintibmas terhadap para siswa SD tuna rungu dan tuna grahita sampaikan pesan-pesan agar belajar dengan tekun dan berbakti kepada orang tua, berguna bagi nusa dan bangsa. Kegiatan berlangsung lancar dan tertib,” kata Aiptu Tjatur Satrio Utomo, Kasi Humas Polsek Kediri Kota Polresta Kediri. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..