Polwan Polres Pasuruan Kota Melaksanakan Sosialisasi Bullying di SDN Purutrejo 1 Pasuruan Kota
Polresta Pasuruan; Polwan Polres Pasuruan Kota pada hari Kamis pukul 08.00 wib melaksanakan Sosialisasi Anti Bullying di Kalangan Anak-anak Sekolah Dasar, hal ini bertujuan untuk mencegah terjadinya bullying kepada sesama siswa atau murid di SDN Purutrejo 1. Dalam sosialisasi yang disampaikan oleh AIPTU RITA ENDANG yang kesehariannya menjabat sebagai Kasium Polres Pasuruan Kota berpesan kepada anak-anak siswa sekolah dasar Purutrejo 1 untuk tidak melakukan Bullying kepada temannya, karena apabila terjadi bullying kepada teman sekelasnya dapat mengakibatkan trauma, depresi, dan rasa menarik diri dari sosialisasi anak tersebut kepada lingkungan sekolah. dalam hal ini Polwan Polres Pasuruan Kota sebagai alat negara yang berperan dalam Harkamtibmas, Gakkum serta memberikan perlindungan pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat khususnya terhadap anak dan wanita.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..