Bawa Helm Namun Tidak Dipakai, Sama Saja Melanggar.
Polres Banyuwangi – Polsek Gambiran, Keselamatan di jalan adalah yang utama pengemudi sepeda motor harus mengunakan helem dalam setiap berkendara baik jauh maupun dekat sebentar atau lama tidak ada alasan lagi untuk tidak mengenakan helem demi keselamatan berkendara.
Polres Banyuwangi melalui Unit lantas Polsek Gambiran tidak bosan bosannya menyampaikan kepada masyarakat agar senantiasa mematuhi aturan lalu lintas terutama memakai helem untuk pengendara sepeda motor bukan hanya membawa namun tidak dipakai seperti yg terjadi pada pengendara sepeda motor yg melintas di jalan raya juanda ini yg kemudian di berhentikan oleh anggota polantas gambiran karena membawa helem namun tidak mau di pakai hanya untuk di cantolkan pada sepeda motornya.
Kegiatan penertiban dijalan raya rutin dilaksanakan anggota unit lantas polsek gambiran untuk menekan angka kecelakaan yg meningkat seiring dengan bertambahnya jumlah kendaraan dan tetapnya jalan sehingga volume kendaraanpun semakin tahun semakin ramai.
Kapolsek Gambiran AKP I KETUT REDANA, SH. Melalui Kanit Lantas IPDA DWI WIJAYANTO, SH. Mengatakan bahwa kegiatan penertiban di jalan dilaksanakan dengan sistim hunting atau berpatroli maupun dengan cara stasioner atau dengan kegiatan operasi di jalan raya itu yg setiap hari dilakukan untuk menekan angka kecelakaan agar keselamatan di jalan dapat terwujud dengan tertib dan lancar. (HS/LantasGambiran)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..