Dialogis Dengan Security Hotel Pospol Ungasan Polsek Kutsel Polresta Denpasar Sampaikan Pesan Kamtib
BhayangkaraNews, Denpasar, Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Kuta Selatan - Guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas melalui giat patroli yang ditingkatkan sebagai langkah pencegahan.
Anggota Pospol Jimbaran Polsek Kuta Selatan Aiptu I Wayan Ardana melaksanakan patroli dialogis ke post pemeriksaan pintu masuk kawasan Hotel Kupu Kupu Jimbaran & Spa Jimbaran. Selasa(03/04/18)pukul 03.15 wita
Dalam dialogis dengan satpam yang bertugas,Aiptu Wayan Ardana menyampaikan himbauan agar meningkatkan kewaspadaannya menjelang pagi serta lakukan pemeriksaan setiap kendaraan yang masuk kedalam kawasan,"imbuhnya
Ditegaskan kembali Kapolsek Kuta Selatan Kompol I Nengah Patrem. SH, hadir dan dilogis saat melaksanakan patroli salah satu upaya untuk mempererat komunikasi dengan instansi lain sehingga tumbuh rasa tanggung jawab dimana keamanan menjadi prioritas utama dalam menunjang kunjungan wisata dimana Bali sebagai destinasi pariwisata.
"Memberikan himbauan kamtibmas kepada petugas jaga saat melaksanakan patroli cara yang sangat efektip untuk menjalin komunikasi dalam menciptakan suasana yang aman setidaknya dilingkungan tempat kerjanya, "ungkap Kapolsek Kutsel Kompol Nengah Patrem, S.H. (KS33)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..