Bhabinkamtibmas Banjaran Doakan Anak TK Putera Bhakti Jadi Anak Sholeh Sholehah
Poresta Kediri – Bripka Sony Nurdiansyah, pada Kamis, 15 Maret 2018 jam 09.00 WB sambang TK Putera Bhakti Jl. Slamet Riyadi, No 130 Kota Kediri. Bhabinkamtibmas Kelurahan Banjaran, Polsek Kota, Polresta Kediri ini sedang melaksanakan program DDS (door to door system).
Bripka Sony Nurdiansyah bertemu dengan Kepalaa Sekolah TK Putera Bhakti, Noor Rosidah. Mereka kemudian berbicarangan berdua. Petugas menyampaikan maksud kedatangannya ke sekolah, yaitu, untuk memberikan pembinaan dan penyuluhan terhadap anak-anak TK.
“Kami melaksanakan pembinaan kepada adik-adik siswa TK tentang pengenalan rambu-rambu dan berikan motivasi agar menuruti nasihat orang tua. Agar menjadi anak yang sholeh sholekah. Sementara itu, kegiatan berjalan lancar,”kata Kasie Humas Polsek Kota, Polresta Kediri, Aiptu Tjatur Satrio Utomo.
Dalam pembinaan ini, petugas menyampaikan tentang rambu-rambu lalu-lintas di jalan. Petugas memberitahukan tanda larangan dan juga anjuran. Tujuannya, supaya para siswa siswi mengenal. Sehingga tidak melanggar. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..