Cegah Kemacetan Personil Polsek Benoa Polresta Denpasar Laksanakan PH Pagi
Bhayangkaranews, Denpasar - Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Benoa- Dalam memberikan tugas pelayanan sebagai jaminan Keamanan dan kelancaran berlalu lintas kepada masyarakat di Jalan Raya.
Hal tersebut diungkapkan Aiptu Wayan Muliarta, Jumat (9/2/18) jam 07.30 wita saat melaksanakan pengaturan lalu lintas di simpang tugu Jalan Tol Pelabuhan Benoa.
Kegiatan pengaturan lalu lintas, secara rutin dilaksanakan oleh jajaran Polsek Benoa dalam memberikan rasa aman dan kenyamanan terhadap masyarakat dalam berlalu lintas di Jalan Raya, terang Aiptu Muliarta.
Kapolsek Benoa Kompol Made Sukerti, S.H. mengatakan, pengaturan arus lalu lintas di pagi hari dilaksanakan oleh setiap personil Polsek Benoa yang telah terploting sesuai pos-pos yang telah ditetapkan.
"Hal tersebut dimaksudkan untuk memberikan keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat dalam berlalu lintas di jalan dalam Kamseltibcar Lantas," ujar Kapolsek Benoa Kompol Sukerti.(Bna33).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..