Polsek Melaya Polres Jembrana Menggelar Giat Razia Ranmor Mencegah Pelanggaran dan Laka Lantas.
Bhayangkaranews, Jembrana – Polda Bali – Polres Jembrana – Guna menekan angka pencurian kendaraan bermotor dan pelanggaran administrasi lalu lintas serta laka lantas diwilkum Polsek Melaya meningkatkan pelaksanaan giat Razia/2-1 Ranmor sesuai dengan jadwal.
Perlunya mendapat dukungan dari lapisan masyarakat dengan kesadaran terhadap hukum terutama disiplin wajib mematuhi aturan tata tertib berlalu lintas dijalan guna mencegah terjadinya pelanggaran dan laka lantas.
Kapolsek Melaya memerintahkan kepada piket pawas utk mengambil langkah langkah penanggulangan tindakan kepolisian berupa pencegahan secara rutin melalui pemeriksaan ranmor dalam bentuk kegiatan razia/2-1 ranmor dengan sasaran, Surat 2 ranmor, kelengkapan ranmor dan Sim serta barang2 yg berbahaya lainnya" Imbuh Kompol I Ketut Narma, SH".
Kegiatan razia / 2-1 ranmor yang dipimpin Pawas Ipda I Made Astawa Astiawan,Sh dan Padal Aiptu I Made Semadi Yasa dengan melibatkan 12 orang personil gabungan piket fungsi, dgn lokasi di jln umum jurusan Denpasar - Gilimanuk Dpn Kantor Pos & Giro Ds/Kec. Melaya Kab. Jembrana, Selasa (30/01) pukul 24.00 wita.
Dalam pelaksanaan razia telah memeriksa ranmor antara lain : Spm , Kk, Pick up , Truk, Box, Bus, Adapun
hasil pemeriksaan yang ditindak tilang nihil, teguran 1 Spm menggunakan spion mini serta barang/orang yg dicurigai berbahaya nihil,"pungkas Ipda I Md Astawa Astiawan.SH.
Selama kegiatan berlangsung situasi aman tertib dan lancar, dilanjutkan apel konsulidasi guna evaluasi pelaksanaan tugas, berakhir pukul 01.00 wita.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..