Apel Persiapan Melaksanakan Razia Ranmor Pawas Polsek Melaya Polres Jembrana Memberikan Acara Arahan
Polda Bali - Polres Jembrana - Polsek Melaya
Dalam rangka melaksanakan razia ranmor di jalan, ditekankan kepada semua personil yang melaksanakan razia ranmor/giat 2-1 agar selalu mengingat tugas pokok masing masing, dalam kegiatan pemeriksaan ranmor dengan sasaran seperti narkoba, senpi, handak, sajam maupun pencarian orang (DPO) dan barang bawaan lainnya, jaga keselamatan diri, sehingga kegiatan mengarah sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang ada.
Apel persiapan giat Razia ranmor/2-1, yang dipimpin Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Gede Maskota memberikan Acara Arahan Pimpinan kepada personil gabungan piket fungsi Polsek Melaya dibantu Padal Aiptu I Made Semadi Yasa
bertempat di depan Mako Polsek Melaya, Sabtu (13/01) pukul 02.00 wita.
Sesuai dengan Perintah Kapolsek Melaya Kompol I Ketut Narma,SH, melalui Perwira Pengawas (Pawas)Iptu I Gede Maskota didalam kegiatan apapun bentuknya perlu diadakan apel kesiapan acara arahan pimpinan sebelum melaksanakan kegiatan agar tetap mengadakan pengecekan anggota termasuk pada saat selesainya juga sehingga tahu dengan kekuatan personil dalam melaksanakan kegiatan dimaksud," ucap Iptu I Gede Maskota.
Kegiatan dimaksud untuk memberikan pelayanan terhadap masyarakat tidak ada keraguan dan keseragaman dlm bertindak dilapangan sesuai dengan tugas masing-masing anggota sehingga tindakan yang dilakukan bisa dipertanggung jawabkan oleh pimpinan," kata Pawas
Apel acara arahan pimpinan selesai dilanjutkan dengan melaksanakan doa dan kegiatan penggelaran personil untuk melaksanakan razia ranmor dengan lokasi jln umum jurusan Denpasar - Gilimanuk di Dpn Kantor Pos dan Giro Ds/Kec. Melaya," pungkas Iptu I Gede Maskota
( Padal Polsek Melaya).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..