Kapolri Teken MoU Dengan Mendes PDTT Saat Rapim Polri.
BhayangkaraNews, Jakarta - Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., melakukan penandatanganan MoU dengan Kepala Badan Gizi Nasional dan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Republik Indonesia, sebagai langkah kolaboratif untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Mou digelar saat Rapim Polri tahun 2025 di Jakarta, Jumat (31/1).
"Rapim Polri 2025 ini juga menjadi momen evaluasi dan perencanaan strategi untuk stabilitas keamanan dan pelayanan publik."
Pada kesempatannya, Kapolri menekankan pentingnya ketulusan, kerja keras, dan sinergi dalam tugas Kepolisian.
Ia juga mengapresiasi seluruh jajaran Polri yang berkomitmen memberikan perlindungan dan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Kapolri berharap soliditas dan sinergisitas antara Polri dan instansi terkait semakin kuat untuk menjaga keamanan Indonesia. (Redaksi)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..