Polsek Grogol Jalin Silaturahmi Cooling System Tahapan Kampanye Pilkada 2024
Dalam Rangka Cooling System Tahapan Kampanye Pilkada 2024, Polsek Grogol melaksanakan silaturahmi dengan tokoh agama, Silaturahmi Kamtibmas dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat, Minggu (06/10)
Kapolsek Grogol AKP Widodo menrengkan kegiatan ini merupakan upaya Polsek Greogol untuk cooling system serta menjalin mitra dan memupuk sinergisitas guna persiapan menjelang Pilkada serentak 2024 terutama dalam memelihara Kamtibmas.
“Kami ingin bersinergi dan bersama – sama menciptakan keamanan dan ketertiban jelang Pilkada serentak 2024,” ungkap AKP Widodo
Melalui dialog langsung ini, berharap dapat menemukan solusi bersama dan meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap kinerja Polri.
Dalam kesempatan ini kembali menegaskan pentingnya menjaga persatuan dan kerukunan antarwarga, terutama di masa menjelang Pilkada serentak 2024.
“Perbedaan pendapat dan pilihan politik seharusnya tidak memecah belah persaudaraan,kita semua bertanggung jawab untuk menjaga situasi tetap kondusif dan harmonis demi kepentingan bersama,” tambah Kapolsek
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..