Sat Lantas Polres Kediri Kota Bagikan Brosur di Hari Kedua Operasi Keselamatan 2024
Untuk meningkatkan kesadaran akan keselamatan berlalulintas, Kanitkamsel Satlantas Polres Kediri Kota turun langsung membagikan brosur dan pamflet. Berisikan Ops Keselamatan Lalu Lintas Semeru 2024 kepada pengguna jalan di Jalan Yos Sudarso Kota Kediri, Selasa (05/03)
Kasat Lantas Polres Kediri Kota AKP Andini Puspa Nugraha S.T.K.,S.I.K. mengatakan operasi tersebut merupakan upaya untuk mendisiplinkan masyarakat dalam berlalulintas. Serta meningkatkan kualitas keselamatan dan mengurangi tingkat fatalitas korban kecelakaan lalu lintas.
“Melalui media brosur informasi mengenai pentingnya patuh terhadap aturan lalu lintas dalam berkendara. Jelas dan mudah dipahami,” tegasnya.
Pengguna jalan yang menerima brosur dan pamflet tersebut diharapkan tidak hanya sekadar memahami. Tetapi juga mengamalkannya saat berkendara. bagi yang sudah tertib menjalankan pertauran lalu lintas akan kami sematkan PIN pelopor keselamatan berlalu lintas
"Kesadaran akan pentingnya keselamatan berlalulintas. Semakin tertanam kuat dalam diri setiap individu,” tandasnya.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..