Jelang Pemilu 2024, Patroli Kamtibmas Polres Kediri Kota Ajak Warga Jaga Kerukunan
Dialogis merupakan sarana yang baik untuk menjalin kedekatan dan kemitraan antara anggota Bhabinkamtibmas bersama Patroli Sat Samapta berdialog dengan warga masyarakat guna menerima saran dan masukan terkait situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Kediri Kota
Ipda Nanang Setyawan selaku Kasi Humas Polres Kediri Kota menerangkan ketika melaksanakan patroli menyempatkan bertemu dengan warga guna melakukan dialogis t, untuk menerima masukan atau saran dari warga tentang situasi Kamtibmas terutama saat ini memasuki tahun politik pemilu 2024 , Kamis (14/12/2023).
Disaat dialogis tersebut menyempatkan untuk menyampaikan pesan Kamtibmas agar warga ikut andil dalam menjaga keamanan dilingkungan ya melalui kegiatan Siskamling apalagi sekarang memasuki tahapan kampanye dalam pemilu tahun 2024 mari kita jaga Kamtibmas.” kata Ipda Nanang
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..