Polres Kediri Kota Bersama Bawaslu Kegiatan Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif
Bhabinkamtibmas Plres kediri Kota menghadiri acara sosialisasi produk hukum dalam menghadapi kampanye Pemilu serentak tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Banwaslu Kota Kediri
Pada kesempatan tersebut, Bahbinkamtibmas menyampaikan bahwa kehadirannya dalam rangka untuk meningkatkan sinergitas dan soliditas Polri dengan penyelenggara Pemilu 2024 mendatang.
“Ini merupakan wujud sinergitas Polri dengan instansi terkait dalam rangka mensukseskan dan mewujudkan Pemilu serentak tahun 2024 yang aman dan damai,” kata Ipda Nanang Setyawan SH Kasi Humas Polres Kediri Kota
Selanjutnya, Ipda Nanang menyampaikan agar PPK maupun PPS ditengah masyarakat untuk terus melakukan sosialisasi kepada jajarannya maupun warga, untuk Pengawas Pemilu mohon selalu sigap dalam melakukan pengawasan dan tentunya menjaga hak pilih masyarakat.
“Kami TNI-Polri serta pemerintah maupun Bawaslu siap mengamankan dan mengawal semua tahapan Pemilu 2024 mendatang dengan harapan semoga dapat berjalan lancar, aman dan damai,” harap Kasi Humas
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..