Sukseskan Program Penghijauan Kapolri, Polsek Semen Tanam Pohon di Perkebunan Pagung
Polreskedirikota.com - Polsek Semen melaksanakan penghijauan dalam rangka Porgram Kapolri. Kegiatan pada hari ini Rabu tgl 23 Agustus 2023, pukul 08.00 WIB s/d 09.15 WIB.
Kegiatan penghijauan penanaman pohon oleh Polri dengan Masyarakat Desa Pagung Kecamatan Semen di Area perkebunan di Desa Pagung Kecamatan Semen.
Tujuan dari pada pelaksanaan penghijauan atau penanaman Pohon oleh Polri karena ini adalah program Kapolri penanaman pohon guna mendukung penghijauan.
Adapun Sistem penanaman pohon di laksanakan di Area tanah perkebunan Desa Pagung yaitu yang bekerjasama dengan TNI dan Masyarakat Desa Pagung serta perangkat Desa Pagung.
Jenis Tanaman yang akan di tanam untuk penghijauan di lahan perkebunan Desa Pagung kecamatan semen antara lain Tanaman apokat sejumlah 60 buah.
Adapun yang hadir dalam kegiatan tersebut antara lain AKP Ni ketut Suarningsih Kapolsek Semen, Iptu Isdiyat Wakapolsek Semen, Para Kanit Polsek Semen.
Bripka I Kadek Sutarba Bhabinkamtibmas Desa Pagung. Serda Anton Laa Babinsa Desa Pagung. Supriyadi Kepala Desa Pagung. Anggota Polsek Semen. Anggota Koramil Semen. Masyarakat Desa Pagung
Susunan acara giat tersebut antara lain Apel kesiapan penanaman pohon di Mako Polsek Semen. Foto bersama TNi dan Masyarakat . Kegiatan penanaman oleh anggota polsek semen serta perwakilan koramil dan Masyarakat Desa Pagung.
"Kegiatan tersebut dalam pelaksanaan secara umum dapat terlaksana dengan baik aman dan lancar," kata Kapolsek Semen AKP Ni Ketut S, S.H. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..