Amankan Kegiatan Matic Race 2023 di GOR Joyoboyo Kediri, Mojoroto Kerahkan Sejumlah Personilnya
Polreskedirikota.com - Polsek Mojoroto, Polres Kediri Kota melaksanakan pengamanan kegiatan Matic Race Tahun 2023 di GOR Joyoboyo Kediri.
Kegiatan berlangsung, Hari Minggu 07 Mei 2023, pukul 08.00 WIB. Lokasinya di GOR JOYOBOYO Kel Bandar Kidul Kec Mojoroto, Kediri Kota
"Kami Melaksanakan PENGAMANAN KEGIATAN MATIC RACE TAHUN 2023 DI GOR JOYOBOYO," ujar KAPOLSEK MOJOROTO KOMPOL MUKHLASON .SH.
Kuat personil dalam patroli ini, Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason,S.H. Iptu Sri Widajati, Aiptu Sugiono,S.H. Aiptu Arda Ilham. Aiptu Slamet Riyadi.
Aipda Dwi Adi Nugroho,SH. Bripka Darmanto. Bripka Adhitya.K. Perwira Polres Kediri Kota. Perwira Polsek Mojoroto. Gabungan personil Polres Kediri Kota dan Gabungan Polsek Rural ini.
Petugas menyampaikan pesan kamtibmas kepada peserta Matic race Tahun 2023 untuk selalu menjaga keamanan. Situasi saat dilaporkan kamseltibcar lantas aman terkendali. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..