Polsek Kediri Kota Gelar Candra di Warung Bu Siti Belakang Kantor PDAM
Polreskedirikota.com - Polsek Kediri Kota melaksanakan kegiatan cangkrukan bersama warga (Candra).Kegiatan ini dalam rangka Operasi Bina Kusuma Semeru 2023 pada Hari Rabu 01 - 03 - 202 pukul 08.30 Wib s/d 10.15 Wib. Lokasinya di Warung Kopi Bu Siti Mubarokah. Lokasi dihalaman belakang Kantor PDAM Jl. A Yani 2 Kel. Banjaran Kec. Kota Kota Kediri
Petugas Yang Diturunkan. Kapolsek Kediri Kota Kompol Mustakim Sh. Panit Dalmas Iptu Cham Sunarko. Panit Intel Ipda Wahyudi.
Aiptu Soni Nurdiansyah Sh. Aipda Soni Andiyan E. Aipda Bustanul Arifin. Aipda Prima (Humas). Bripka Ari Bahktiar.
Instansi samping yang ikut dalam kegiatan, Direktur PDAM Kota Kediri Sdr. Yani Setiawan. Camat Kota Kediri Bp. Arief Cholisudin, S.STP, MM. Risda dari PDAM dan Bagus dari Kantor Kecamatan Kota
Melaksanakan Kegiatan CANDRA ( CANGKRUK' AN DENGAN WARGA). Cangkruk’an Dengan Warga di warung Bu Siti Belakang Kantor PDAM Jl. A. Yani No. 02 Kel. Banjaran Kec. Kota Kota Kediri.
Dalam kegiatan cangkruk’an dengan warga Kapolsek Kediri Kota Kompol Mustakim SH. Dengan himbauan Kamtibmas Terkait Silahturohmi dan menjaga Harkamtibmas yang aman dan Kondusif Di Kota Kediri.
Meningkatkan Koordinasi / Komunikasi dgn Warga serta Instansi Samping. Kegiatan dihadiri 12 Orang
Polsek Kediri Kota 8 orang, Kecamatan Kota 2 Orang, PDAM 2 orang.
"Kegiatan Cangkrukan Dengan Warga ( CANDRA ) Dilaksanakan dalam rangka meningkatkan komunikasi Terkait Harkamtibmas dengan Instansi dan Warga Masyarakat dan Terciptanya Kamtibmas yang aman / Kondusif Di Kota Kediri," ujar Kapolsek Kediri Kota Kompol Mustakim, SH. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..