Bhabinkamtibmas Pojok Cangkrungan Bareng Warga RW 6 Dalam Agenda Candra
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakunden, Polsek Pesantren, Polres Kediri Kota Aipda Didik Zulianto melakukan patroli DDS.
Kegiatan berlangsung, pada Senin, 20 Pebruari 2023 jam 09.15 WIB. Kegiatan berlangsung di Rumah Ketua RT 04/01 Bowo.
BKTM melaksanakan kegiatan Candra (Cangkruan Dengan Warga ) sampaikan pesan kamtibmas sehubungan dengan saat ini rawan terjadinya kriminalitas seperti curanmor diharapkan warga mewaspadai dan lebih berhati-hati adanya kejadian tersebut.
Sementara itu, BKTM Kelurahan Pojok, Polsek Mojoroto, Polres Kediri Kota Aipda MS Ibnu S juga melakukan kegiatan sama.
Bhabinkamtibmas melaksanakan CANDRA cangkrukan dengan warga di RW. 06. Petugas menyampaikan himbauan kamtibmas tentang perkembangan situasi kamtibmas sekarang ini dan agar lebih meningkatkan kewaspadaan di lingkungan masing masing.
Karena maraknya kasus pencurian kendaraan bermotor maupun rumah kosong akhir akhir ini, serta memberikan himbauan kamtibmas.
"Situasi dalam keadaan aman terkendali serta kegiatan berjalan aman dan lancar," ujar Kasi Humas Polres Kediri Kota Ipda Nanang S. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..