Amankan Pembagian CSR Warga Terdampak Bandara, Bhabinkamtibmas Jatirejo Ingatkan Warga Jaga Keamanan
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Desa Jatirejo, Polsek Banyakan, Polres Kediri Kota Aiptu Slamet Riyadi melakukan patroli DDS.
Patroli berlangsung pada Hari Selasa 20 Februari 2023 pukul 09.00 WIB s/d Selesai. Petugas datang ke Desa Jatirejo, Banyakan.
Bhabinkamtibmas Desa Jatirejo mendampingi pembagian CSR untuk warga yang terdampak pembangunan Bandara dengan jumlah 466 KK terdiri dari Dusun Dahu 184 KK.
Lalu, Dusun Jatirejo 173 KK, Dusun Gondangrejo 50 KK, Yatim dan Lansia 59 di bagikan oleh Wika Gedung.
Hadir dalam kegiatan ini Sugeng Humas Wika Gedung, Kepala Desa Jatirejo, Bhabinkamtibmas Desa Jatirejo, Babinsa desa Jatirejo dan Team pembagi dari muslimat Desa Jatirejo.
"Kegiatan berjalan aman dan lancar serta terkendali," ujar Kapolsek Banyakan Iptu Umar Said, S.H. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..