Bhabinkamtibmas Banjaran Bantu Padamkan Kebakaran dari Limbah Tapioka di depan Pasar Pahing
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Kelurahan Banjaran, Polsek Kediri Kota, Aipda Andik Yulianto melakukan patroli DDS.
Kegiatan berlangsung pada Hari Jumat, tanggal 17 - 02 - 2023 pukul 08.00 WIB s/d selesai.
Petugas datang ke Gudang tepung gaplek Jl Hos Cokroaminoto Gang depan Pasar Pahing no.75 Kel.Banjaran Kota Kediri.
BKTM bersama Babinsa melakukan pengecekan munculnya asap dari limbah tapioka/gamblong di Gudang tepung gaplek milik Sing Setia Utama di Jl Hos Cokroaminoto Gang depan Pasar Pahing no.75 Kel.Banjaran Kota Kediri.
Selanjutnya dilakukan penyemprotan air oleh pemadam kebakaran dari pemkot kediri dan terpantau asap ataupun api sudah padam.
"Kegiatan berlangsung tertib, lancar dan Kondusif Aman," ujar Kapolsek Kediri Kota Kompol Mustakim. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..