Bhabinkamtibmas Pagung Amankan Pengajian Gus Lik di Musala Al Ijabah
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Kelurahan Dandangan Kota Kediri Aiptu April Prasetyo, S.H melakukan patroli DDS. Kegiatan, pada Rabu 15 Februari 2023 pukul 14.00 Wib - selesai. Petugas datang ke Kantor Kel. Dandangan Kediri Kota.
Bersama 3 Pilar, Ketua LPMK, Ketua RW. 12 dan pedagang pedagang kaki 5.
Petugas melaksanakan kegiatan CANDRA "Cangkrukan Dengan Warga" dan pembinaan pedagang Kaki 5 di Lingk. Rw. 12 Kel. Dandangan. Kegiatan berlangsung tertib, lancar situasi aman dan kondusif .
Sementara itu, BKTM Desa Pagung Kec. Semen Kab. Kediri. Bripka I Kadek Sutarba, S.H, juga melakukan kegiatan yang sama.
Petugas datang ke Masjid Nurul Jadid Desa Pagung Kec. Semen Kab. Kediri.
Bhabinkamtibmas Desa Pagung laksanakan koordinasi dengan panitia pelaksanaan pengajian guslik dalam rangka peringatan Isra' Mi' Raj dan peringatan 1 Abad NU di mushola Al _ Ijabah dusun Karanganyar Desa Pagung.
Situasi aman, lancar dan terkendali,hadir dalam kegiatan ini panitia pelaksana Nur kholis, Bhabinkamtibmas dan anggota Takmir atas nama Widodo.
"Selama kegiatan berjalan dengan tertib aman dan lancar,"kata Kapolsek Semen AKP Siswandi. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..