Bhabinkamtibmas Manyaran Pantau Kegiatan Diklatsar Banser di Lapangan Kradenan
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Desa Grogol, Polsek Grogol, Polres Kediri Kota Aipda Imam Sugiat melakukan patroli DDS. Kegiatan pada hari Sabtu tanggal 21 Januari 2023 pukul 10.00 wib.
Sudah dilaksanakan pembagian sembako dari PT. Wika(Wijaya Karya) dan PT. MGM(Mitra Gunung Makmur) kepada warga Dsn. Ringinrejo dan Dsn. Bedrek Selatan Ds. Grogol Kec. Grogol sebagai bentuk kompensasi adanya Proyek Pembangunan Bandar Udara Kediri sejumlah 562 paket.
Adapun isi paket sembako berupa, Beras 10 kg dan Gula Pasir 2 kg. Hadir dalam kegiatan antara lain. Humas PT. Wika, Bapak Donny. Staf PT. MGM, Bapak Baihaqi. Bhabinkamtibmas Bripka Imam Sugiat. Babinsa Serma Ratno Timur
Awalnya pukul 10.00 wib kegiatan pembagian sembako dari PT. Wika dan PT. MGM di Dsn. Ringinrejo Ds. Grogol Kec. Grogol dimulai dan dibagikan melalui masing-masing Ketua RT antara lain. Ketua RT 01 RW 03, Bapak Abdul Rohman sejumlah 84 paket.
Ketua RT 02 RW 03, Bapak Purwanto sejumlah 78 paket. Ketua RT 03 RW 03, Bapak Mualimin sejumlah 66 paket. Ketua RT 03 RW 02, Bapak Ahmad Sodik diwakili istri sejumlah 76 paket.
Pukul 10.40 wib pembagian sembako di Dsn. Bedrek Selatan Ds. Grogol Kec. Grogol dan dibagikan melalui masing-masing Ketua RT antara lain Ketua RT 01 RW 01, Bapak Samsul diwakili istri sejumlah 24 paket.
Ketua RT 02 RW 01, Bapak Haryono sejumlah 46 paket. Ketua RT 03 RW 01, Bapak Afandi sejumlah 81 paket. Ketua RT 01 RW 02, Bapak Taukid sejumlah 35 paket. Ketua RT 03 RW 02, Bapak Sumarlan sejumlah 47 paket dan Ketua Rt. 01 Rw. 03 Bapak Sumarno sejumlah 25 paket.
"Pukul 11.45 wib pembagian sembako selesai dengan tertib dan aman," kata Kasi Humas Polres Kediri Kota Ipda Nanang S.
Di tempat lain, BKTM Desa Manyaran, Polsek Banyakan, Polres Kediri Kota Aipda Deri R melakukan kegiatan sama. Petugas patroli DDS ke Dusun Kradenan, Desa Manyaran.
Pada sabtu 21 Januari 2023 mulai Pukul 08.00 wib s/d selesai dilapangan Dsn kradenan Ds Manyaran Kec. Banyakan telah dliaksanakan DIKLATSAR Banser yang ke - 78, Kec. Banyakan tahun 2023.
Hadir dalam kegiatan, Bati tuud Koramil Grogol, Babinsa Tiron, Babinsa Manyaran, Bhabinkamtibmas, Instruktur banser dan Peserta Diklatsar 35 Orang.
Rangkaian kegiatan, Pukul 07.30 wib, Peserta Diklatsar diambil alih oleh instruktur banser. Pukul 08.00 wib
Peserta Diklatsar dari instruktur banser diserahkan kepihak koramil dan polsek untuk dilatihkan PBB ( Peraturan Baris Berbaris ).
Pukul 10.30 wib, Peserta Diklatsar menerima materi tata Upacara dari Bati tuud Koramil 05/Grogol. Selama kegiatan berjalan dengan lancar,aman dan terkendali. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..