Operasi Cipta Kondisi di Malam Minggu, Polsek Mojoroto Larang Penggunaan Knalpot Brong
Polreskedirikota.com - Kegiatan Cipta kondisi malam Minggu wilayah Polsek Mojoroto, Polres Kediri Kota. Kegiatan berlangsung pada Sabtu dan Minggu 14/15 Jan 2023 pukul 22.00 - 05.00. WIB.
Lokasi Patroli Cipta Kondisi ada di Wilayah hukum Polsek Mojoroto, Simpang empat Jalan. Penanggungan, Simpang empat Jalan. Veteran.
Kemudian Simpang empat Jalan Sukorame. Simpang empat Muning dan Simpang tiga Pasar Campurrejo, Mojoroto, Kota Kediri.
Kegiatan Cipkon Polsek Mojoroto ada 5 titik Penyekatan Simpang 4 Penanggungan, Veteran, Sukorame, Muning dan Pasar Campurejo Serta patroli roda dua Raimas di Pimpin Kapolsek Mojoroto.
Hadir dalam kegiatan ini, Kabag ops. Kapolsek Mojoroto. Mojoroto 10 personil (pers). Banyakan 5 pers. Samapta 10 pers. Pesantren 10 pers.
Grogol 5 pers. Tarokan 5 pers. Semen 5 pers. Mojo 3 Pers. Lantas 10 pers. Reskrim 5 pers. Narkoba 3 pers. Intel 3 pers. Humas 2 pers. Staf Polres 10 pers.
Hasil kegiatan, ada beberapa kelompok kecil anak2 muda konvoi kenalpot brong 10 - 15 Org berhasil dibubarkan.
Ada beberapa pemuda berkerumun di warung kopi berhasil dibubarkan. "Saat ini situasi aman Kondusif dan terkendali," kata Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason, SH. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..