Razia Yustisi ke Pasar Bawang dan Taman Tempurejo, Polsek Pesantren Imbau Prokes 5 Kali
Polreskedirikota.com - Kegiatan Patroli Pamor Keris Polsek Pesantren dalam rangka Penegakkan Prokes di masyarakat sesuai Inmendagri No. 33 Tahun 2022.
Kegiatan pada Hari Jum'at 23 September 2022 pukul 09.30 WIB - . selesai.
Kegiatan bertempat di Wilkum Polsek Pesantren, telah melaksanakan Kegiatan Patroli Pamor Keris dalam rangka Penegakkan Prokes di Masyarakat sesuai Inmendagri No. 33 Tahun 2022 tanggal 4 Juli 2022 guna menjaga harkamtibmas dan mencegah penularan Covid 19.
Kegiatan Patroli Pamor Keris himbauan prokes dipimpin Pawas IPTU SUTAMA HUDI dengan kuat Anggota sebanyak 4 Pers. Lokasi /Sasaran dan Pasar Bawang Kek. Bawang Kec. Pesantren Kota Kediri RTH ( Ruang Taman Hijau) Kelurahan . Tempurejo Kec.Pesantren Kota Kediri.
Hasil yang dicapai adalah situasi Umum Wilkum Polsek Pesantren dalam keadaan Aman dan Terkendali. Petugas memberikan Himbauan masyarakat 5 kali.
"Selama pelaksanaan kegiatan berlangsung dalam keadaan aman dan tertib serta tetap mematuhi protokol kesehatan," kata Kapolsek Pesantren Kompol Sugianto, S.Sos. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..