Polsek Kediri Kota Berbagai Kebahagian dengan Kaum Duafa
Polreskedirikota.com - Polsek Kediri Kota melaksanakan kegiatan anjangsana kepada Kaum Duafa dalam rangka JUMARI Polsek Kediri Kota di Kelurahan Pocanan Kecamatan Kota kediri.
Kegiatan berlangsung, pada Hari Jum at, tanggal 13 Agustus 2022 mulai pukul 09.00 WIB s/d selesai.
Hadir dalam kegiatan itu, Kapolsek Kediri Kota AKP MUSTAKIM, S.H. Kemudian, Kanit Binmas Polsek Kediri, Kota, AKP Andi Subyakto. Kasi Humas Aipda Prima.
Kasi porpam Aiptu Tony, BhabinkamtibmasKelurahan Pocanan Aipda Hendrik dan Warga Kel pocanan
Anjangsana Kapolsek Kediri Kota AKP Mustakim S.H didampingi Kanit Binmas AKP. Andi Subyakto dan Kasi Humas Aipda Prima, Kasi Propam Aiptu Tony berikut Bhabinkamtibmas Kelurahan Pocanan Aipda Hendrik KD.
Kegiatan Bhakti Sosial Jumari Polsek Kediri Kota, dengan memberikan bantuan beras kepada warga yang membutuhkan di RW 02 Kel Pocanan, adapun warga penerima manfaat. Bu Sukarni RT 1 RW 2 . Pak Djaenuri RT 1 Rw 2, Bu Yahmi. RT 1 RT 2. Bu Misiraj. RT 4 RW 2, Bu Bunayah RT 4 RW 2. Penerima ata - rata sudah berusia diatas 60 tahun ataupun dalam keadaan sakit.
"Kegiatan berjalan lancar dan tertib, warga amat senang dengan kehadiran Polri ditengah masyarakat, serta tetap mematuhi protokol kesehatan," kata Kapolsek Kediri Kota, AKP Mustakim, S.H. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..