Satlantas Polres Kediri Kota Koordinasi dengan Dishub Tentang Rencana Pembangunan Jembatan Bandar Ng
Polreskedirikota.com - Satuan Lalu Lintas Polres Kediri Kota, pada Hari Kamis 4 - 8 - 2022 pukul 12.00 WIB - selesai datang ke Terminal Bus Tamanan Kota Kediri.
Kedatangan petugas untuk melakukan pengecekan tentang kelaikan jalan dan surat-surat kendaraan berupa SIM dan STNK.
Petugas menghentikan setiap bus yang melintas di terminal. Kemudian meminta sopir bus turun untuk menunjukkan STNK dan SIM.
Petugas juga memeriksa kondisi kendaraan. Mulai dari ban, lampu dan juga remnya. Kegiatan berjalan dengan aman, lancar dan terkendali.
Selanjutnya, Satlantas Polres Kediri Kota melakukan koordinasi dengan Dinas Perhubungan Kota Kediri, pada pukul 10.00 WIB. Petugas membahas mengenai rencana pembangunan Jembatan Bandar Ngalim Kota Kediri.
KOORDINASI ANDALALIN TERKAIT PEMBANGUNAN JEMBATAN BANDAR NGALIM KOTA KEDIRI
"Dapat kami laporan kegiatan berjalan dengan aman, lancar dan terkendali serta dengan menerapkan protokol kesehatan," ujar Kasat Lantas Polres Kediri Kota AKP Pandri. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..