BKTM Blabak dan Bandar Kidul Himbau Kepada Peternak Untuk Pantau Kesehatan Ternaknya
Polreskedirikota.com - Polsek Pesantren BKTM Tosaren Aiptu Setio Harsono Selasa, 28 Juni 2022 sambang di Lingkungan Cakarwesi Kelurahan Tosaren.
Bersama 3 Pilar kelurahan Tosaren melaksanakan pendampingan Vaksin PMK Aftupor kepada hewan ternak sapi sebanyak 46 ekor sapi oleh Dinas Peternakan Kota Kediri di pimpin oleh drh. Pujiono beserta 4 orang.
BKTM Kelurahan Bandar Lor Aiptu Wagiyanto
Selasa, 28 Juni 2022 sampang di Kandang Nurinan RT 32 RW 7 Kelurahan Bandar Lor
“BKTM Bandar Lor kontrol pedagang sapi milik Nurinan RT 32 RW 7 jumlah 22 ekor persiapan idul adha yang telah di periksa dokter hewan dari dari dinas Peternakan keadaan sehat baik pesan sering di kontrol kan kedokter hewan untuk vaksin untuk mencegah penyakit kuku mulut sapi,” kata Kasi Humas Polres Kediri Kediri Kota Iptu Nanang S. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..