Amankan Pertunjukan Jaranan, Bhabinkamtibmas Ngadirejo Imbau Penonton Jaga Keamanan
Polreskedirikota.com - Bhabinkamtibmas Kelurahan Ngadirejo, Polsek Kediri Kota, Polres Kediri Kota Aipda Sony Nurdiansyah, pada Minggu 29 Mei 2022 pukul 10.00 WIB - 16.00 WIB melakukan patroli sambang. Petugas datang ke Jl. Adi Sucipto lingkungan RT 3 RW 9 Kel. Ngadirejo Kota Kediri.
Bhabinkamtibmas bersama 3 pilar dan anggota yang tersprint dipimpin Padal IPTU Cham Sunarko melaksanakan sambang Binpolmas pengamanan giat pertunjukan Jaranan Kudo Kencono Pimp. Bopo Gayon di Jl. Adi Sucipto lingkungan RT 3 RW 9 Kel Ngadirejo.
Kegiatan pertunjukan Jaranan dilaksanakan dalam rangka tasyakuran warga lingkungan Ngadisimo Sampaikan pesan Kamtibmas tingkatkan kewaspadaan cegah 3C dan Edukasi untuk adaptasi kebiasaan baru.
Disiplin Protokol Kesehatan 3 M Memakai Masker, Menjaga Jarak, Mencuci Tangan dgn sabun, Perilaku hidup bersih sehat dan bahagia.
"Kegiatan berjalan dengan aman lancar kondusif," kata Kapolsek Kediri Kota AKP Mustakim. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..