Dukung PPKm Level 2, Polsek Mojo Operasi Yustisi di Pasar Tradisional Saat Lebaran
Polreskedirikota.com - Polsek Mojo, Polres Kediri Kota melaksanakan Patroli Harkamtibmas dan pemantauan lalu lintas di perbatasan Desa Ngadi. Kegiatan, pada Hari Rabu 4 Mei 2022 pukul 10.00 WIB - selesai.
Lokasinya di Perbatasan Desa Ngadi Kecamatan Mojo dengan Kecamatan Karangrejo Kab. Tulungagung. Petugas melalukan pengaturan lalin untuk cegah kemacetan dan Melakukan pengaturan buka tutup arus lalin, secara bergantian
Dalam kegiatan berjalan dengan aman dan tertib, untuk arus lalin berjalan lancar.
Petugas Ipda Agus. S (Padal), Anggota 3 pers. "Dalam kegiatan patroli Harkamtibmas dapat berlangsung aman, tertib dan lancar," kata Kapolsek Mojo AKP Pantjoro.
Dilanjutkan dengan Patroli Pemantauan Arus Lalu Lintas di Pertigaan Jembatan JWK. Petugas melalukan pengaturan lalin untuk cegah kemacetan dan Melakukan pengalihan arus, dialihkan ke timur Kecamatan Ngadiluwih. Dalam giat berjalan dengan aman dan tertib, untuk arus lalin berjalan lancar.
Dilanjutkan Operasi Yustisi dalam rangka pemberlakuan PPKM Level 2 Di Wil Kecamatan Mojo. Operasi terhadap pengunjung dan.pedagang pasar Mojo Kecamatan Mojo, tentang pemakaian masker, mematuhi protokol kesehatan serta untuk mencegah penyebaran virus corona.
Lokasinya di Pasar Mojo Desa Mojo Kecamatan Mojo. Kuat personil padal Ipda Agus. S. Anggota : 4 pers. Operasi penertiban pemakaian masker pada pedagang dan pengunjung pasar, agar mematuhi protokol kesehatan dan pembagian masker
Hasilnya berupa Tegoran lisan 7 orang dan Pembagian masker sebanyak 11 masker. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..