Langgar Prokes, 12 Pengunjung Warung, Cafe-cafe, Angkringan dan Jembatan JWK dapat Teguran Lisan
Polreskedirikota.com - Polsek Mojo, Polres Kediri Kota melaksanakan Operasi Yustisi.
Kegiatan, pada hari Jumat, tanggal 29 April 2022, pukul 20.30 wib s/d selesai.
Telah dilaksanakan giat ops Yustisi, dalam rangka pelaksanaan PPKM Level 2, penerapan prokes kepada masyarakat
Sasaran Operasi Yustisi adalah Warung, Cafe-cafe, Angkringan dan Jembatan JWK.
Petugas melaksanakan himbauan kepada warga masyarakat tentang pemberlakuan PPKM Level 2, dengan cara pendisiplinan utk mematuhi prokes dan pembagian masker
Hasil yang dicapai Teguran lisan 8 orang dan Pembagian masker 12 buah. Petugas Padal (IPDA Agus. S) dan Anggota 4 pers
"Dalam kegiatan operasi yustisi dapat berlangsung aman, tertib dan lancar," kata Kapolsek Mojo AKP Pantjoro. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..