Ibadah Paskah di 2 Gereja di Kota Kediri dapat Pengamanan dari Kepolisian
Polreskedirikota.com - Polsek Kediri Kota melakukan pengamanan Ibadah peringatan Wafat Isa Almasih tahun 2022 di gereja-gereja wilayah hukumnya. Kegiatan, pada hari Sabtu tanggal 16 Desember 2022 pukul 08.00 - 12.00 WIB.
Telah berlangsung kegiatan ibadah dalam rangka memperingati wafat Isa Almasih tahun 2022 di Gereja-gereja diwilayah hukum Polsek Kediri Kota. Adapun gereja yang melaksanakan kegiatan ibadah Jumat Agung. Gereja Getsmani, Jl. Hasanudin, Kota Kediri.
Kegiatan dimulai pukul 08.30 sd 10.30 WIB, Tema ibadah Drama Paskah Penyalipan Tuhan Yesus. Pendeta DR. Timotius Kabul, Jamaah ± 350 orang dan Anggota pam 5 pers
Lalu, Gereja JKI Mahanaim Blessing Church Jl. Singosari 14 RT 17 RW 05 Kel. Balowerti Kota Kediri. Kegiatan dimulai pukul 11.00 WIB s.d 12.00 WIB. Tema kegiatan seminar tentang Injil Salib.
Pembicara Rita Wahyu Wulandari adalah seorang penulis dan pengajar Alkitab Ibrani asal Indonesia penulis buku berjudul Eksegesis Peshat Kitab Kejadian dalam rangka menambah kumpulan kajian Alkitab dalam bahasa Indonesia dan juga merupakan pengurus situs web Sarapan Pagi Bliblika, Jamaah 75 orang dan Anggota pam 2 pers
"Pelaksanaan kegiatan Ibadah berlangsung dalam keadaan aman dan tertib serta tetap mematuhi protokol kesehatan," kata Kapolsek Kediri Kota AKP Mustakim. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..