Polsek Rajeg Giat Program Comander Wish Guyub TNI-POLRI
Bhinamas Polsek Rajeg telah melakukan kegiatan program Kapolda Banten Comander Wish Guyub TNI-POLRI dan Satpol-PP Kecamatan Rajeg diwilyah hukum Polsek Rajeg Polresta Tangerang Polda Banten.
Program tersebut dilakukan oleh Bripka Iwan Setiawan Bhinamas Desa Tanjakan Mekar, yang dilaksanakan di kantor Kecamatan Rajeg Desa Mekarsari Kecamatan Rajeg Kabupaten Tangerang Banten, pada Selasa 08 Maret 2022 Pukul 10.53 Wib.
Menurut Iwan Setiawan Bhinamas Desa Tanjakan mekar mengatakan, Dalam giat Comander Wish Guyub TNI-POLRI guna terjalinnya komunikasi yang baik serta adanya Sinergitas yang solid antara anggota TNI Polri
“Hasil yang dicapai juga dapat menciptakan situasi yang aman, Kondusif dan lancar,” kata Bhinamas Desa Tanjakan
Selain itu, Bhinamas Polsek Rajeg Bripka Iwan Setiawan menyampaikan pesan edukasi terkait Prokes Covid-19 agar dapat memutus mata rantai virus Corona.
“Kita turut menyampaikan pesan edukasi terkait Prokes Covid-19 guna memutus mata rantai virus Corona,”pungkasnya
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..