Cegah Penyebaran Covid-19, Polres Kediri Kota dan Instansi Terkait Sasar Perempatan Jalan
Kediriselaludihati.com – Polreskedirikota.com – Petugas gabungan dari Polres Kediri Kota dan instansi terkait melaksanakan kegiatan pengendalian mobilitas dalam rangka PPKM Level 2. Kegiatan, Pada Hari Sabtu 16 Oktober 2021 pukul 21.00 WIB - Selesai, melaksanakan kegiatan pengendalian mobilitas dalam rangka PPKM Level 2 untuk mencegah penyebaran virus covid-19
Hadir dalam kegiatan itu, Padal Iptu Priyo Hadistyo. Satlantas Polres Kediri Kota. Sat Sabhara Polres Kediri Kota. Dishub Kota Kediri. Kegiatan, Pengendalian mobilitas, Simpang Empat Semampir, Simpang Empat Mojoroto GG 3.
Lalu, Simpang Empat Veteran, Simpang Empat Sukorame, Simpang Empat Bandar Ngalim, Simpang Empat Alun Alun, Simpang Empat Baruna, Simpang Empat Baptis, Simpang Tiga Watertorn, Blue Light Bundaran Sekartaji
“Dalam pelaksanaan kegiatan situasi berjalan lancar dan kondusif,” kata Kasubbag Humas Polres Kediri Kota Iptu Henri. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..