Polsek Semen Salurkan Bansos Beras kepada 10 Warga Terdampak Pandemi Covid-19
Polres Kediri Kota - Polsek Semen melaksanaan operasi yustisi penerapan PPKM darurat Covit-19 di Wilkumnya. Operasi diadakan, pada Sabtu 24 Juli 2021 pukul 20.30 WIB sampai selesai.
Kegiatan ini dalam rangka penegakan inpres nomor 6 tahun 2020, inmendagri nomor 15 tahun 2021, perda prov. Pergub prov jatim nomor 2 tahun 2020, pergub prov jatim nomor 53 tahun 2020, dan perbup kab kediri nomor 44 tahun 2020 dan s.e. Bupati kediri nomor 188.45/2045/418.74/2021 tentang. PPKM Darurat Covid-19.
Lokasi Operasi Yustisi di Warung lesehan lestari, Desa/Kec. Semen, Kab Kediri. (Tutup). Cafe Omah Boyo, Jln Argowilis Desa Kedak Kec. Semen. (Tutup). Cafe SS desa Kedak Kec. Semen. (Tutup). Cafe Sahabat Sejati Desa Titik, Kec Semen.(Tutup). Cafe Sukowolu Desa Puhsarang,. Kec. Semen.(Tutup).
Pelanggar Protokol Kesehatan terdiri dari Tegoran Lisan. 15 Orang ( Tidak memakai masker dengan benar ). Petugas juga Membagikan 10 Masker; serta membagikan Bansos beras kepada masyarakat yang terdampak Covid 19 sebanyak 10 paket. Atau 50 kg.
Kegiatan dipimpin Langsung Kapolsek Semen AKP SISWANDI, S.H. Waka Polsek Semen IPTU M. ALI SHODIKIN, S.H. Ipda Wasis S, S.H. (Padal). Aiptu Jufri BHABINKAMTIBMAS Puhsarang dan Bripka Senja.
“Dalam pelaksanaan kegiatan Operasi Yustisi serta pembagian beras Bansos dapat berlangsung aman dan tertib dan lancar,” kata Kapolsek Semen AKP Siswandi, S.H. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..