Bhabinkamtibmas Bawang Amankan Vaksinasi terhadap 320 Orang di Kantor Kelurahan
Polres Kediri Kota – Bhabinkamtibmas (BKTM) Kelurahan Singonegaran Polsek Pesantren Aiptu Sujoko melakukan pemantauan kegiatan vaksinasi di Gedung Serbaguna Grogol Kelurahan Singonegaran, Kamis15 Juli 2021. Babinkamtibmas bersama 3 pilar Kelurahan Singonegaran memantau kegiatan pemberian Vaksin Sinovac dosis ke 1 kepada warga Kelurahan Bawang berjumlah 162 orang dengan penanggung jawab dr. Dwi Nugraheni
BKTM Kel. Manisrenggo Polsek Kediri Kota Aiptu R Rido di hari yang sama melaksanakan kegiatan pengemanan pembagian bansos doi Balai Kelurahan Manisrenggo
Mendampingi BKTM Ngronggo dan Kasi Kessos Ngronggo menerima pembagian Bansos Sahabat Tahap 2 sebesar masing-maisng 200r sebanyak 1.505 orang yang terbagi menjadi 3 hari) menyampaikan himbauan agar tertib mengantri serta tetap mematuhi protokol kesehatan.
Sementara BKTM Kel Bawang Polsek Pesantren Aiptu Adi Suryono melakukan penerapan percepatan penanganan Covid 19 dan penerapan PPKM DARURAT di Wilayah kecamatan Pesantren Kota Kediri di halaman kantor kelurahan Bawang.
Babinkamtibmas bersama 3 pilar kelurahan Bawang memantau kegiatan pemberian vaksin sinovac dosis ke-1 kepada warga Kelurahan Bawang berjumlah 320 orang dengan penanggung jawab dr. Ulfa Rizky.
“Selama kegiatan berjalan dengan aman, lancar dan terkendali. Kegiatan menerapkan protokol kesehatan Covid-19,” kata Kasat Binmas AKP Kristin KR. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..