Bhabinkamtibmas Tempurejo Pantau Kondisi Penderita Covid-19 di Tempat Isolasi
Polres Kediri Kota - Polsek Tarokan melaksanakan patroli posko mikro lockdown, Sabtu 03 Juli 2021. Lokasi / sasaran Dusun Krapyak RT/RW 01/01 Desa Jati Kec. Tarokan.
Petugas melaksanakan kegiatan patroli Posko mikro lockdown di Dusun krapyak RT/RW 01/01 Ds Jati kec Tarokan. Masyarakat di zona lockdwon tidak keluar lokasi dan patuhi protokol kesehatan
Di Polsek Semen BKTM Desa Pagung Polsek Semen Polres Kediri Kota Bripka I Kadek S , Sabtu , 03 Juli 2021 melakukan giat sambaing di Dukuh Sekar Putih.
Bhabinkamtibmas sambang warga bersama kepala desa serta memberikan pesan pesan kamtibmas kepada Kusnul Yakin yang akan mengadakan hajatan pernikahan tanggal 11 Juli. Disarankan diadakan secara sederhana mungkin tanpa mengumpulkan orang banyak serta himbuan mematuhi protokoler kesehatan sesuai anjuran pemerintah sebagai implementasi Inpres no. 06 Tahun 2020 sosialisasi Inpres No. 06 Tahun 2020, Pergub Jatim No. 53 Tahun 2020, SE Bupati Kediri No. 443/3756/418.74/2020 dan Perbup Kediri No. 44 Tahun 2020.
Meningkatkan kesadaran warga untuk saling menjaga keamanan lingkungannya guna antisipasi kerawanan, serta antisipasi paham radikal serta tangkal berita Hoax yang banyak berkembang saat ini (saring sebelum Sharing)
Sementara di Polsek Pesantren BKTM Kelurahan Tempurejo Aiptu Agus Karyono. Tempat Lingkungan Kresek RT 08 RW 03 Kelurahan Tempurejo Kec Pesantren Kota Kediri. Bersama Tiga Pilar dan Relawan Posko PPKM Mikro Kelurahan Tempurejo , beserta Petugas Nakes Puskesmas Ngletih Melaksanakan Giat Pengamanan dan Pemantauan giat Efakuasi Jumani penderita / terjangkit Virus Covid 19 / Corona , Isolasi Mandiri di Lingkungan Kresek RT 08 RW 03 Kelurahan Tempurejo yang mengalami Drop kondisinya.
Lalu di lakukan efakuasi dan di bawa ke RS. GAMBIRAN serta Bktm Kelurahan Tempurejo memberikan arahan dan himbauan Agar warga tetap disiplin melaksanakan prokes dengan kesadaran sendri Memakai masker , mencuci tangan ,menjaga jarak fisik ,menghindari kerumunan , mengurangi mobilitas
“Guna memutus mata Rantai penyebaran Virus Covid 19 Corona,” ujar Kasat Binmas , AKP Kristin Kusuma Ratih. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..