Serentak, Sejumlah Polsek di Polres Kediri Kota Gelar Operasi Pekat Semeru, Ini Hasilnya
Polres Kediri Kota – Unit Sabhara Polsek Grogol Polres Kediri kota di pimpin Oleh Kanit Reskrim Ipda M.Topan dalam rangka Ops Pekat Semeru 2021 melaksanakan giat ungkap kasus dengan perkara diduga tindak pidana ringan memiliki, menyimpan dan menjual minuman keras tanpa ijin, Minggu (28/3).
D A S A R LP-A/14/III/RES.I.24./2021/SABHARA/ KEDIRI KOTA/SPKT Polsek Grogol tanggal 28 Maret 2021. TKP Cafe Naga Mas Dusun Winongsari Desa Bakalan Kecmatan Grogol Kabupayen Kediri.
Tersangka Darwanto (42) alamat Dusun Sugihan Desa Cerme Kecamatan Grogol Kabupate Kediri. Barang bukti botol miras Jenis Topi Miring masing-masing berisi 500 ml.
“ Berawal dari informasi masyarakat bahwa pada hari Minggu tanggal 28 Maret 2021sekira Pkl. 20.00 Wib di Cafe Naga Mas Dsn. Winongsari Ds. Bakalan Kec. Grogol Kab. Kediri telah terdapat seseorang yang menjual minuman keras tanpa ijin,selanjutnya pelapor melakukan penyelidikan dan diketahui bahwa sesorang yang menjual tersebut adalah terlapor, guna proses lebih lanjut barang bukti diamankan dan dibawa ke Polsek Grogol.
Di Polsek Kediri Unit Sabhara Polsek Kediri kota pada hari Minggu tanggal 28 maret 2021 sekira pukul 19.30 Wib juga telah ungkap kasus minuman keras (miras) . D A S A R - Laporan Polisi nomor LP 53/ III / 2021 /Polsek Kediri Kota tanggal 28 Maret 2021. TKP di Warkop Jln. Selowareh Rt 05 Rw 02 Kelurahan Ngadirejo Kecamatan Kota Kediri.
Tersangka Supriyanto (57) alamat Jln. Masjid Al Huda Rt 005 Rw 02 Kel. Ngadirejo Kec. Kota Kediri.
BARANG BUKTI yang diamanak 9 botol Miras jenis Arak Jowo (Arjo) isi masig-masing beris 600 ml.
“Tersangka Perda Kota Kediri No. 12 tahun 1983 tentang ijin penjualan minuman keras merujuk Permendag Nomer 6/M-DAG/PER/1/2015 tentang perubahan ke dua atas Permendag Nomer 20/M-DAG/PER/4/2014 tentang pengendalian dan pengawasan terhadap pengadaan, peredaran, dan penjualan minuman beralkhohol,” kata AKP Ni Ketut S, Kasubbag Humas Polres Kediri Kota. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..