Ajak Masyarakat Menjaga Ketertiban inilah yang Dilakukan Polres Kediri Kota
Polres Kediri Kota – Polres Kediri Kota melaksaanakan Giat Cipkon antisipasi balap liar di Minggu (21 /3) . Kegiatan dilaksanakan di wilayah hukum Polres Kediri Kota dan melibatkan pasukan gabungan TNI, Polri dan Satpol PP
Kegiatan yang dilakukan melakukan operasi balap liar dan patroli ke warung-warung meminimalisir pelanggara protokol kesehatan.
Kegiatan yang sama juga digelar di Polsek jajaran Polres Kediri Kota . Salah satunya di Polsek Kediri Kota . Selain melakukan antisipasi dan mencegah balap liar juga melakukan patroli di warung -warung.
“Antara lain di angkringan Celsi jl.Joyoboyo Kel.Banjaran Kota Kediri. Warung Kopi Kembar Jl.Panglima Polim Kel.Kemasan Kota Kediri. Cafee Jemblung jl.panglima polim Kel.Kemasan Kota Kediri.Cafee Kantor Pos Kel.Pocanan Kota Kediri .Angkringan Erlangga jl.Erlangga, angkringan jl.Brawijaya, angkringan jl.Patimura dan Mi Gacos Jalan Joyoboyo. Kegiatan dilakukan juga memberi tindakan tegas kepada pelanggar baik lisan maupun tertulis,” kata AKP Ni Ketut S, Kasubbag Humas Polres Kediri Kota. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..