Inilah Pesan Kapolres Kediri Kota Saat Peninjauan Posko PPKM di Wilayah Semen
Polres Kediri Kota - Kapolres Kediri Kota AKBP Eko Prasetyo melakukan peninjauan dan pengecekan Posko PPKM berskala mikro di kantor Balai Desa Pohruboh, Balai Desa Titik, Balai Desa Puhsarang , Balai Desa Kanyoran Kecamatan Semen wilayah hukum Polres Kediri Kota, Rabu 17 Maret 2021, pukul 10.30 Wib - selesai.
Rangkaian kegiatan yang dilakukan yakni ini meyakinkan prosedur penanganan yang di lakukan 3 pilar bersama relawan tingkat RT dalam hal 3T dan 5M berjalan dengan prosedur dan pengawasan ketat sesuai zonasi di tingkat masing-masing RT dan RW
“Kegiatan ini selain melakukan pengecekan juga dilanjutkan dengan memberikan bantuan sosial berupa sembako dan masker kepada posko PPKM. Dalam kegiatan dilakukan dengan mempedomani protokol kesehatan dengan berjaga jarak dan menggunakan master. Selama kegiatan berjalan dengan aman, lancar dan kondusif,” Kapolres Kediri Kota AKBP Eko Prasetyo, S.H, S.I.K, M.H. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..