Polresta Mojokerto Berbeda, Konferensi Pers Anev Kamtibmas Akhir Tahun 2020
Bhayangkaranews.com, Mojokerto – Masa Pandemi belum berakhir, namun kegiatan informasi keterbukaan public tetap berjalan dengan nmemperhatikan Prokes. Ini Cara Kapolresta Mojokerto AKBP Deddy Supriadi, S.I.K., M.I.K. menggelar Konferensi Pers Anev Kamtibmas Akhir Tahun 2020, didampingi Waka Polres Mojokerto Kota dan PJU serta Kapolsek Jajaran Polresta Mojokerto menggelar di halaman depan Polresta Mojokerto. Selasa (29/12/20) Siang.
Berjemur dibawah terik matahari dengan jaga jarak antara Kapolresta dan Media serta Tahanan dihalaman depan Polresta Mojokerto Kota yang diliput puluhan Media.
Kapolresta Mojokerto menyampaikan, Selama 2020, “ada 191 tindak pidana dibandingkan tahun 2019 sebanyak 267 sehingga mengalami penurunan kasus.” Ucap AKBP Deddy Supriadi
“Penyelesaian 116 kasus 60,2 persen. Didominasi kejahatan penipuan 51 kasus, curanmor 17 pemberatan, 23 pencurian biasa.” Sebut Kapolresta Mojokerto AKBP Deddy Supriadi
Lanjut tindak pidana korupsi, “Ungkap kasus korupsi Dana Desa Sunberwuluh Dawarblandong 2017 kinerja penyidik kerugian 297 juta. tersangka R sebagai kades. Penahanan pengusutan lebih lanjut. Hasil korupsi APBN dan APBD digunakan digunakan untuk judi.” Tambahnya
Sedangkan, “Ungkap Narkoba ada peningkatan kasus 2020 terdapat 95 kasus sedang 2019 sebanyak 72 kasus. Tersangka ditangkap 146, Polsek 31 sehingga total 177 Tersangka. Proses pemberkasan, ini menunggu tahap dua berkas dan BB.”
Untuk Kamseltibcar dari Lalu lintas mencapai 377 kasus kecelakaan, 2019 462 jadi adanya penurunan. Dengan Kerugian meninggal dunia 56 orang, luka berat 4, luka ringan 375. Materiil 136.400.000.
Dan juga anggota Sabhara berhasil Operasi mendapat “miras 1.740 botol akan dimusnahkan bersama Fokopimda nanti jelang malam tahun baru, Sesuai Perda kota Mojokerto. Ini diperoleh di penjual eceran. Setiap muncul ditindak. Modus penjualan ada online, face to face dengan pembeli.” Ujar AKBP Deddy Supriadi
Di tahun 2020 ada kegiatan masyarakat, aksi unjuk rasa 11 kegiatan, peningkatan 8 kegiatan tentang Kenaikan upah, omnibuslaw dan Alhamdulillah tidak ada permasalahan yang menimbulkan konflik dengan aparat.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..