BKTM Balowerti Bagikan Bansos Dari Polresta Kediri
Polresta Kediri - BKTM Kelurahan Sukorame Polsek Mojoroto Hari Rabu tgl 19 Agustus 2020 mulai pukul 09.30 – Selesai sambang di Wilayah Kelurahan Sukorame Kecamatan Mojoroto Kota Kediri.
BKTM melaksanakan giat berbagi dalam rangka menyerahkan bantuan beras masing-masing berisi 5 kg bantuan beras dari Kapolresta Kediri jumlah 11 paket dalam rangka membantu warga yg terdampak Virus Corona covit -19 dan mendapatkan bantuan dan memberikan pesan kamtibmas berkaitan dengan " Adaptasi kebiasaan baru " dalam pencegahan wabah virus Corona covit 19
Disampaikan agar bantuan beras dari bapak Kapolresta Kediri dapat membantu kebutuhan sehari hari dan warga yg mendapatkan bantuan selalu di beri kesehatan serta budayakan saling gotong royong bantu membantu sesama tetangga dan jangan lupa memakai masker apabila beraktifitas di luar rumah
Kegiatan yang sama juga dilakukan BKTM kelurahan Pojok Aipda M. S. Ibnu. S dan
Babinsa. Melaksanakan giat penyaluran bansos berupa beras 5 kg dari Kapolres Kediri kota kepada warga terdampak covid 19 sebanyak 11 paket dan memberikan pesan Kamtibmas berkaitan dengan "Adaptasi kebiasaan baru" dalam pencegahan virus covid 19.
Sementara BKTM Balowerti Aiptu M. Chamson Syafi'i Rabu, 19 Agustus 2020 pukul16.00 WIB sambang di Lingkungan RT 31 dan RT 32 Kelurahan Balowerti.
:
Melaksanakan sambang binpolmas dan menyalurkan bansos dari Kapolresta Kediri AKBP Miko Indrayana, S.I.K berupa sembako beras untuk warga yang tidak mampu dan terdampak oleh Pandemi Covid 19 sebanyak 25 bungkus, sekaligus sampaikan pesan Kamtibmas untuk tingkatkan kewaspadaan guna cegah 3C,
“Disiplin protokol kesehatan cegah COVID-19 dengan selalu memakai masker, jaga jarak dan sering cuci tangan. Pastikan Tidak memegang mata, hidung dan mulut sebelum cuci tangan terlebih dahulu untuk mencegah penyebaran virus Covid-19,” kata AKP Kristin Kusuma Ratih, Kasat Binmas Polresta Kediri . (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..