Polresta Kediri Ajak Milenial Bagi Masker kepada Masyarakat
MK UMAM
16 August 2020 (10:48)
Nasional
Polresta Kediri – Polresta Kediri melakukan kegiatan Kampanye Jatim Bermasker di wilayah hukumnya, pada hari Sabtu tanggal 15 Agustus 2020 mulai pukul 21.00 WIB - 23.00 WIB.
Kegiatan menyampaikan himbauan kepada pengguna jalan terkait atensi Presiden RI tentang Program Indonesia Bermasker.
“Kami mengajak para pemuda di jalan PK Bangsa untuk membagikan masker kepada masyarakat yang ditemukan belum menggunakan masker sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran Covid 19, “ kata Kapolresta Kediri, AKBP Miko Indrayana S.I.K
Petugas juga memperagakan cara menggunakan masker dan yel yel untuk mendukung gerakan Jatim bermasker. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..