BKTM Pakunden Berikan Himbauan Protokol Kesehatan Saat Sambang Posko Covid
Polresta Kediri – BKTM Kelurahan Tosaren Polsek Pesantren Aiptu Setio Harsono pada Minggu (26/7) melaksanakan kegiatan kerja bakti di Lingkungan Cakarwesi Kelurahan Tosaren
Kegiatan kerja bakti yang dilakukan yakni revitalisasi saluran air oleh Pokmas beserta Warga Lingkungan Cakarwesi.
“Di wilayah Polsek Mojoroto tepatnya di Jl. K.H. Agus Salim No.21 RT.02 RW.05 Kel. Bandar Kidul BKTM kelurahan Pojok Aipda M. S. Ibnu. S , Babinsa, BPBD Kota Kediri, linmas, kurir, relawan melaksanakan giat pengamanan pos covid di jl. K.H. Agus Salim no 21 RT.02 RW.05 Kel Bandar Kidul. Pengamanan dilakukan setelah salah seorang warga terpapar positif covid saat ini menjalani isolasi di RS. Kilisuci,” kata AKP Kristin Kusuma Ratih, Kasat Binmas Polresta Kediri.
Semenrara BKTM Kelurahan Pakunden Aiptu Bekti Purwanto di hari yang sama juga melakukan jaga di Posko Covid 19 di Lingkungan Bence RT 24 RW. 05 Kelurahan Pakunden KecaPesantren Kota Kediri. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..