Kapolsek Jajaran Polresta Kediri Terima Penyerahan APD untuk Kampung Tangguh
Polresta Kediri - Anggota Polresta Kediri melaksanakan Apel Pagi. Dilanjutkan Dengan Penyerahan Apd Kepada Kapolsek Jajaran.
Kegiatan pada hari Selasa, 21 Juli 2020 pukul 07.30 WIB - selesai, bertempat di Halaman apel Mako Polresta Kediri. Apel pagi yang dipimpin oleh Kapolresta Kediri AKBP Miko Indrayana dan diikuti oleh jajaran Polresta Kediri.
Kegiatan dilanjutkan dengan penyerahan sarana prasarana untuk melengkapi perlengkapan di Kampung Tangguh Semeru Polresta Kediri yang dilaksanakan secara simbolis oleh Kapolresta kepada Kapolsek Jajaran Polresta Kediri
Adapun perlengkapan yang di serahkan sbb :
1. APD (alat pelindung diri).
2. Alat Penyemprot Disinfektan.
3. Cairan Disinfektan.
4. Hand Sanitizer.
5. Termogan.
6. Sarung Tangan Pendek.
7. Sarung Tangan Panjang.
8. Masker.
9. Sepatu Boat.
10. Kacamata Google.
11. Banner / Pamflet.
12. Cetak Modul.
"Selama kegiatan berjalan dengan tertib, lancar dan aman," ujar Kapolresta Kediri AKBP Miko Indrayana, S.I.K. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..