Anggota BKTM Polsek Pesantren Selalu Semangat Sosialisasi Bahaya Covid-19
Polresta Kediri – BKTM Kelurahan Pesantren Aiptu Siswanto bersama Kakel Pesantren Drs Ali imron dan dan petugas kelompok swadaya masyarakat Rezeki LKM Usaha Mandiri menyalurkan 60 paket Sembako bantuan sosial terhadap warga yang terdampak Covid - 19 bertempat di RW 02 Kamis tanggal 09 Juli 2020
“Masih di Polsek Pesantren BKTM Tosaren Aiptu Setio Harsono pada hari Kamis, 09 Juli 2020 sambang hotel VIVA guna penerapan normal baru berharap karyawan tetap menggunakan protokol kesehatan baru. Dan tidak mengabaikan protokol kesehatan antara lain pemeriksaan suhu tubuh , Wajib masker , mencuci tangan, kebiasaan hidup sehat physical distancing,” kata AKP Kristin, Kusuma Ratih, Kasat Binmas Polresta Kediri. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..