Ini Rute Patroli Unit Turjawali Satlantas Polresta Kediri
Polresta Kediri - Unit Turjawali Satlantas Polresta Kediri melakukan patroli pada Jumat 12 Juni 2020, pukul 08.00 s/d 11.00 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan dengan sasaran : jalan padat arus dan pusat perbelanjaan.
Patroli pusat perbelanjaan Ketos, Kediri Mall, Golden Swalayan, pertokoan jalan Dhoho memberikan himbauan untuk physical distancing guna mencegah penyebaran Covid-19.
Patroli jalan protokol untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengendara dari kejahatan jalanan dan Penindakan kepada pelanggaran kasat mata yang berpotensi kecelakaan antara lain : Jl.Yos Sudarso, Jl.Mayjen Sungkono,Jl. Diponegoro, Jl.Diponegoro, Jl.Hasanudin, Jl.Pemuda, Jl. Hayam wuruk, Jl.Brawijaya, Jl.Dhoho,Jl.P Sudirman, Alun alun Kota Kediri
Pemantauan pembagian BLT di Kantor Pos Kediri bergabung anggota Polsek Kota, memberikan himbauan kepada warga yang mengantri untuk tetap mematuhi protokol kesehatan serta physical distancing.
“Kegiatan berlangsung lancar, aman dan terkendali,” kata Kasat Lantas Polresta Kediri Iptu Arpan, S.I.K.,MH.,M.Si. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..