Antisipasi Kelompok Anarko, Satreskrim Polresta Kediri dan Polsek Jajaran Patroli Pusat Perbelanjaan
Polresta Kediri - anggota Satreskrim Polresta Kediri serta Unit Reskrim Polsek jajaran melakukan pemantauan dan antisipasi mobilisasi massa oleh kelompok anarko untuk melakukan penjarahan dan kekacauan di wilayah hukum Polresta Kediri. Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk kegiatan Patroli Kring Serse di pusat-pusat perbelanjaan masyarakat.
Pelaksanaan kegiatan pendekatan terhadap toga dan tomas untuk memberikan informasi dan himbauan untuk mencegah masuknya kelompok anarko ke dalam komunitas masyarakat yang dilaksanakan serentak pada Sabtu, 30 Mei 2020 dalam bentuk pemantauan keberadaan kelompok Anarko.
Pelaksanaan kegiatan kring reserse Polresta Kediri Pada hari Sabtu, tanggal 30 Mei 2020 sekira jam 10.00 Wib - jam 17.00 Wib dengan rute.
a. Di ATM Bank Mandiri Jl. Pemuda Kota Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
b. Di Bank BCA Unit Mojoroto Jl. Jaksa Agung Suprapto Kota Kediri situasi terpantau aman terkendali.
c. Di Tempat Artha Swalayan Jln. Hayam Wuruk Kota Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
d. Di Apotek Wilis Farma Jl. Hos Coroaminoto Kota Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
e. Di Pasar Tradisional Campurejo Kota kediri, situasi terpantau aman terkendali.
“Pelaksanaan kegiatan kring reserse Polsek jajaran Polresta Kediri dalam rangka antisipasi penjarahan dan pemasangan banner oleh kelompok anarko, Pada hari Sabtu tanggal 30 Mei 2020 sekira jam 14.00 Wib - jam 18.00 Wib,” kata AKP I Gusti AG. Ananta Pratama Kasat Reskrim Polresta Kediri.
1. Reskrim Polsek Tarokan:
a. Melaksanakan patroli dan himbauan antisipasi adanya kelompok anarko di Kec. Tarokan Kab. Kediri , situasi terpantau aman terkendali.
2. Reskrim Polsek Grogol :
a. Patroli, Kordinasi dan himbauan dengan masyarakat sekitar terkait antisipasi adanya
kelompok anarko di Ds. Sonorejo Kec. Grogol Kab. Kediri , situasi terpantau aman.
3. Reskrim Polsek Banyakan:
a. Melaksanakan Patroli antisipasi kelompok Anarko Warung Makan dan pertokoan sembako di Ds.
Ngesong Kec. Banyakan Kab. Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
4. Reskrim Polsek Mojoroto :
a. Kordinasi dan himbauan dengan masyarakat sekitar terkait antisipasi adanya kelompok anarko di kel.
Bandar Kec. Mojoroto Kota Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
b. Melaksanakan kring reserse antisipasi penjarahan pertokoan sembako di pasar Bandar Kel. Bandar lor
Kec. Mojoroto Kota Kediri , situasi terpantau aman terkendali.
5. Reskrim Polsek Kediri Kota :
a. Melaksanakan kring reserse antisipasi kelompok Anarko di seputar Kel. Balowerti Kec. Kota Kota
Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
6. Reskrim Polsek Pesantren :
a. Koordinasi dan himbauan dengan masyarakat tentang antisipasi kelompok Anarko dan antisipasi 3C
di Kel. Pesantren Kec. Pesantren Kota Kediri, situasi terpantau aman terkendali.
7. Reskrim Polsek Semen :
a. Melaksanakan kring reserse antisipasi kelompok Anarko Ds. Bulu Kec. Semen Kab. Kediri , situasi
terpantau aman terkendali.
8. Reskrim Polsek Mojo :
a. Patroli dan antisipasi adanya kelompok anarko di Ds. Petungroto Kec. Mojo Kab. Kediri, situasi
terpantau aman terkendali.
Kegiatan diikuti oleh 1. AKP I Gusti Ag. Ananta Pratama (Kasat Reskrim)
2. Iptu Sarwo Edy, S.H. ( Kanit PPA)
2. Aiptu Iwan S., S.H. (Banit Pidkor )
3. Aipda Pramono, S.H. ( Banit Pidum)
4. Bripka Dahri Mustofa. ( Banit Pidsus)
5. Bripka Deby., SH.MH( Banit Pidum )
6. Briptu Aliyf Ubaydulloh Firdaus (Banit Pidum )
7. Briptu Dedi Irawan, S.H. (Banit Pidum ) . 8 Kanit dan Anggota Reskrim Polsek Jajaran Polres Kediri Kota.
Kegiatan Patroli dilakukan dengan menggunakan Ranmor R2 dan Ranmor R4. Kegiatan berjalan dengan aman lancar dan semntara sampai saat ini di wilkum Polresta Kediri belum termonitor adanya upaya untuk memobilisasi massa oleh kelompok Anarko. Situasi secara umum aman terkendali. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..