Polsek Wonotirto Polres Blitar Sampaikan Kamtibmas Kepada Masyarakat Saat Patroli di Desa Besole
Blitar - Bhabinkamtibmas desa ngadipuro brigadir snwar pukul 13.00 wib menyambangi warga binaannya yang berada di dusun besole desa ngadipuro kecamatan wonotirto blitar, kamis (30/01).
Pada kesempatan itu Brigadir Anwar menyampaikan pesan kamtibmas dan menghimbau agar hati-hati di musim hujan karena bisa terjadi bencana. Selain itu juga berpesan bila pergi keladang memastikan rumah terkunci dengan aman.
"Ini sudah datang musim hujan tolong waspada terhadap hujan disertai angin kencang dan kalau hendak keladang utamakan keselamatan", tutur Bripka Anwar.
Sehabis sambang Bripka Anwar melanjutkan memantu warganya yang berada di wilayah lain. Sambang kali ini untuk memberikan pengarahan pada warga supayawaspada terhadap bencana.
Polres Blitar Cyber News
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..