KOMITMEN JAGA KAMTIBMAS BERSAMA OLEH 4 PILAR
Blitar - KaSPK Polsek Garum Polres Blitar Aiptu Ali Mahtum dan anggota melaksanakan patroli di wilayah hukum Polsek Garum, saat berada di kantor desa Slorok bertemu dengan Kades Slorok, Sekcam Garum serta Camat Garum. Pada kesempatan yang baik ini Aiptu Ali digunakan untuk koordinasi kamtibmas dengan Camat. Senin ( 27/1 ).
Kedatangan anggota Polsek ke kantor desa disambut baik oleh Camat, Sekcam serta Kades Slorok. Camat Garum juga menyampaikan kamtibmas wilayah Garum adalah tanggung jawab kita bersama, jadi harus berjalan bareng untuk menjaga agar wilayah Garum aman.
Selanjutnya Camat Garum sangat mengapresiasi niat baik Polsek Garum dalam menyikapi situasi Kamtibmas di wilayahnya. Sejalan untuk bersama" menjaga keamanan, demi kepentingan bersama terutama untuk masyarakat.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..