Bhabinkamtibmas Pesantren Kontrol Sejumlah Sungai
Polresta Kediri -- BKTM Tosaren, Polsek Pesantren, Polresta Kediri, Aiptu Setio Harsono melakukan DDS, pada Jum'at, 17 Januari 2020. Dia bersama Tiga Pilar sambang ke pengusaha gaplek Mudayan di jln. Kapten Tendean lingk. Rt.01 Rw.01.
Mudahan adalah pemilik perusahaan gaplek menyampaikan pada BKTM, bahwa perusahaan sudah tidak beroprasional lagi sehingga tidak ada limbah yang mencemari lingkungan.
BKTM Tosaren Aiptu Setio Harsono sambang area persawahan Jalan Tirtosari dan himbau para petani agar rutin membersihkan saluran air irigasi dari sampah.
"Guna antisipasi banjir di area persawahan dan petani tidak merugi," ujar Kasubbag Humas Polresta Kediri, AKP Kamsudi.
BKTM Kelurahan Pesantren Aiptu Siswanto bersama warga melaksanakan. Kontrol sungai di utara pasar pagi pesantren ( Aliran sungai kresek ).
Untuk sementara debit air terpantau kecil sehingga aman dan disampaikan pesan kamtibmas terjadap warga agar tidak membuang sampah di saluran air karena menyumbat saluran air mengakibatkan banjir. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..