Kanit Binmas Dan Anggota Polsek Socah Polres Bangkalan Berbaur Diantara Jamaah Masjid
Polres Bangkalan - Polsek Socah , Jajaran Polsek Socah Polres Bangkalan rutin laksanakan sholat subuh berjemaah seperti biasa setiap hari jajaran Polsek Socah melaksanakan ibadah sholat Isya.
Pada kesempatan pagi hari ini Kamis /16/01/2020/ , anggota Polsek Socah melaksanakan sholat Isya berjemaah di masjid Shobilul Solihin Desa Buluh Kecamatan Socah Kab.Bangkalan
Warga masyarakat mengapresiasi jajaran Polsek Socah yang selalu hadir dan semakin dekat dengan masyarakat dalam melaksanakan ibadah sholat berjemaah selesai melaksaskan Ibadah petugas Polsek Socah memberikan pesan Kamtibmas mengharap bantuan dan kerjasamanya dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di desa Parseh Kec Socah Kab Bangkalan .
Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. menuturkan, "bahwa sudah menjadi komitmen Polsek Socah Polres Bangkalan akan semakin dekat dengan masyarakat semoga polri semakin dicintai oleh masyarakat," demikian tuturnya.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..